Di Jepang terdapat budaya minum minuman beralkohol baik untuk merayakan sesuatu atau sekedar berkumpul dengan teman dan rekan kerja. Hal tersebut membuat beberapa orang Jepang yang melakukannya bisa tertidur di mana saja, yang dikenal dengan istilah inemuri. Pemandangan dari orang-orang yang tertidur di mana saja itu sudah menjadi hal yang umum di negara tersebut. Meski demikian, karena budaya dan keamanan di Jepang, barang bawaan dari mereka yang tertidur di sembarang tempat itu masih tetap berada di tempatnya saat mereka terbangun.
(images: Lee Chapman)
Source : thesun.co.uk
unik banget ya, tertidur karena mabuk terlihat sangat biasa di sana dan untungnya keamanan di jepang sangat bagus..
BalasHapus